PGSD UNESA dan UNISIDA Jalin Kerjasama Menulis Buku Pembelajaran Literasi di SD

pgsd.fip.unesa.ac.id Surabaya,16 Oktober 2023 – PGSD UNUSIDA dan PGSD UNESA menjalin kerjasama menulis bukuPembelajaran Literasi di Sekolah Dasar. Sebanyak 3 dosen dan 1 mahasiswaterlibat dalam penulisan buku ini, yaitu Dr. Nurul Istiq’faroh, M.Pd, ArieWidya Muni, M.Pd, Dra. Asri Susetyo Rukmi, M.Pd, Anisah Maulana Putri.Kolaborasi ini diharapkan akan meningkatkan hasanah keilmuan literasi diSekolah Dasar dan menghasilkan buku yang lebih mendalam tentang pembelajaran literasi.Buku yang dihasilkan akan diimplementasikan pada perkuliahan program studi PGSDbaik di UNESA maupun di UNUSIDA.
Bentuk kerjasama inijuga ditandai dengan adanya penandatanganan IA (Implementation Arrangement)antara ketua proram studi PGSD UNESA Putri Rachmadyanti, S.Pd., M.Pd denganketua program studi PGSD UNISIDA Arie Widya Murni, S,Pd., M.Pd.
Selanjutnya diharapkankerjasaman anatara PGSD UNESA dan UNISIDA terus berlanjut pada bidang yanglain, seperti Penelitian dan Pengabdian kepada Masyatakat.